Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

RPS Logika Hukum Islam Terbaru

Screenshot_2019_1004_052757.png

UNIVERSITAS ISLAM MADURA

FAKULTAS AGAMA ISLAM

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER GENAP 2020/2021

          Mata Kuliah

Kode Mata Kuliah

Bobot SKS

Semester

Tgl Penyusunan

Logika Hukum Islam

 

2 Sks

VI

15 Maret 2021

Otorisasi

Dosen Pengembang RPS

Koordinator Bidang Keahlian

Ka Prodi

Shofiatul Jannah, MIRKH

Tanda Tangan Terang

Tanda Tangan Terang

 

 

 

 

 

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)

CPL Prodi

Sikap

Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious

 

Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri

 

Memiliki integritas dan etika profesi hukum berdasarkan nilai-nilai Pancasila

Pengetahuan

Menguasai pengetahuan dan langkah-langkah dalam mengembangkan pemikiran kritis, logis, kreatif, inovatif dan sistematis serta memiliki keingintahuan intelektual untuk memecahkan masalah pada tingkat individual dan kelompok dalam komunitas akademik dan non akademik.

Keterampilan

Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya.

 

CP MK

 

 

M1

Mahasiswa mampu menguasai pengetahuan dasar-dasar berpikir yang benar dan mampu menyampaikan gagasan ilmiah

Deskripsi Mata Kuliah

 

Mata kuliah logika hukum Islam merupakan mata kuliah yang membahas hubungan logika dengan hukum Islam, penerapannya serta pengaruh logika dalam metode istinbat hukum Islam dan kajian yang berhubungan, penalaran induktif dalam hukum Islam, serta kajian lain yang berkaitan dengan logika hukum Islam.

 

Materi Pembelajaran/Pokok Bahasan (Materi Ajar)

 

 

1.     Pengertian logika serta tujuan dan kegunaannya

2.     Sejarah perkembangan logika

3.     Relasi antara logika dengan hukum Islam

4.     Pentingnya logika dalam hukum Islam

5.     Sejarah penggunaan logika dalam hukum Islam

6.     Deduksi dan induksi sebagai metode penalaran

7.     Pengaruh logika dalam metode istinbat hukum Islam

8.     Teori penalaran hukum klasik

9.     Perkembangan teori hukum Islam

10.  Landasan teoritis dalam hukum Islam

11.  Asimilasi logika Yunani dalam perkembangan teori hukum Islam

12.  Penalaran induktif dalam kajian hukum Islam

13.  Teori induksi dalam penalaran hukum al-Syatibi

Daftar Pustaka

 

1.     Alex Lanur, Logika: Selayang Pandang, Yogyakarta: Kanisius, 1983.

2.     W. Pespoprodjo dan T. Gilareso, Logika Ilmu Menalar: Dasar-Dasar Berpikir Tertib, Logis, Kritis, Analitis, Dialektis, Bandung: Pustaka Grafika, 2011.

3.     Jan Hendrik Rapar, Pengantar Logika, Yogyakarta: Kanisius, 1996.

4.     Sukadijo. Logika, Jakarta: Gramedia, 2007.

5.     Ahmad Dardiri, Logika: dan Pengembangan Penalaran, Yogyakarta: Fakultas Ilmu Pendidikan UNY, 2002.

6.     Muhammad Husni, Pengantar Logika, Yogyakarta, Gama Exacta Coorporation, 1995.

7.     Abu Yasid, Logika Ushul Fiqh, Yogyakarta: IRCiSoD, 2019.

8.     Muallif Sahlani, Prosedur Beristinbath Hukum Islam, Yogyakarta: Sumbangsih Offset, 1991.

9.     Umar Shihab, Hukum Islam dan Transformasi Pemikiran, Semarang: Dina Utama, 1996.

10. Hasbi ash Shiddiqiy , Pengantar Hukum Islam, Jakarta: Bulan Bintang, 1975.

Metode Pembelajaran

 

Interactive lecturing, Diskusi

Media Pembelajaran

 

Non virtual: white board, markers, notebook

Virtual: Media social (Google Class Room, Google Form, whatsap group, youtube)

Tim Pengajar

 

Shofiatul Jannah,MIRKH

 

Pertemuan Ke

Kemampuan akhir yang diharapkan

Indikator Penilaian

Kriteria dan Bentuk Penilaian

Bahan Kajian

(Materi Ajar)

Metode Pembelajaran

Estimasi Waktu

Bobot Penilaian (%)

1

Mahasiswa mampu mendeskripsikan mata kuliah logika hukum Islam secara umum dan khusus

Mahasiswa dapat mendeskripsikan mata kuliah logika hukum Islam secara umum dan khusus selama satu semester dan dapat memahami tujuan pembelajaran dan ruang lingkup perkuliahan

Mahasiswa mencatat semua informasi secara ringkas pada logbook

-     RPS

-     Kontrak Kuliah

-     Pendahuluan gambaran umum tentang mata kuliah logika hukum Islam

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

2

Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian logika serta tujuan dan kegunaannya

 

Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian logika serta tujuan dan kegunaannya

 

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-    Pengertian logika

-    Tujuan dan keguanaan ilmu logika

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

3

mahasiswa mampu menjelaskan sejarah perkembangan logika

Mahasiswa dapat menjelaskan relasi antara sejarah perkembangan logika

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      Sejarah perkembangan logika

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

4

Mahasiswa mampu memahami relasi antara logika dengan hukum Islam

 

Mahasiswa dapat memahami relasi antara logika dengan hukum Islam

 

 

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      Pengertian hukum Islam

-      Relasi logika dengan hukum Islam  

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

5

Mahasiswa mampu menjelaskan pentingnya logika dalam hukum Islam

 

Mahasiswa dapat menjelaskan pentingnya logika dalam hukum Islam

 

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      Pentingnya logika dalam hukum Islam

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

6

Mahasiswa mampu menjelaskan sejarah penggunaan logika dalam hukum Islam

 

Mahasiswa dapat menjelaskan sejarah penggunaan logika dalam hukum Islam

 

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      Sejarah penggunaan logika dalam hukum Islam

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

7

Mahasiswa mampu menjelaskan deduksi dan induksi sebagai metode penalaran

 

Mahasiswa dapat menjelaskan deduksi dan induksi sebagai metode penalaran

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      Pengertian metode deduksi

-      Pengertian metode induksi

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

8

 Ujian Tengah Semester (UTS) 30%

9

Mahasiswa mampu menjelaskan pengaruh logika dalam metode istinbat hukum Islam

 

Mahasiswa dapat menjelaskan pengaruh logika dalam metode istinbat hukum Islam

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      pengaruh logika dalam metode istinbat hukum Islam

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

10

Mahasiswa mampu menjelaskan teori penalaran hukum klasik

 

Mahasiswa dapat menjelaskan teori penalaran hukum klasik

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      teori penalaran hukum klasik

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

11

Mahasiswa mampu menjelaskan perkembangan teori hukum Islam

 

Mahasiswa dapat menjelaskan perkembangan teori hukum Islam

 

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      Perkembangan teori hukum Islan

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

12

Mahasiswa mampu menjelaskan landasan teoritis dalam hukum Islam

 

Mahasiswa dapat menjelaskan landasan teoritis dalam hukum Islam

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      landasan teoritis dalam hukum Islam

 

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

13

Mahasiswa mampu memahami asimilasi logika Yunani dalam perkembangan teori hukum Islam

 

Mahasiswa dapat memahami asimilasi logika Yunani dalam perkembangan teori hukum Islam

 

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-    Asimilasi logika Yunani dalam perkembangan teori hukum Islam

 

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

14

Mahasiswa mampu memahami penalaran induktif dalam kajian hukum Islam

 

Mahasiswa dapat memahami penalaran induktif dalam kajian hukum Islam

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-    Penalaran induktif dalam kajian hukum Islam

 

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

15

Mahasiswa mampu menjelaskan teori induksi dalam penalaran hukum al-Syatibi

 

Mahasiswa dapat menjelaskan teori induksi dalam penalaran hukum al-Syatibi

Kriteria:

Mahasiswa secara tepat dan sesuai penguasaannya

 

Bentuk Penilaian:

1. Penulisan makalah

2. Presentasi

 

-      Biografi al-Syatibi

-      Teori induksi dalam penalaran hukum al-Syatibi

 

-      Interactive lecturing

-      Tanya jawab

-      Diskusi

90 menit

 

16

Ujian Akhir Semester (UAS) 40%

 

Hairus Saleh
Hairus Saleh Akademisi jadi blogger. Blogger menjadi tempat untuk tuangkan berbagai gagasan dan pemikiran.

Post a Comment for "RPS Logika Hukum Islam Terbaru"

close