Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tujuan Hidup Manusia Menurut Aristoteles

Dikutip dari kompasiana.com

Menurut Aristoteles tujuan hidup manusia adalah apapun yang  bergerak dan apapun yang dilakukan manusia demi sesuatu yang baik dan nilai tertentu. Nilai ini menjadi tujuannya. Nilai yang harus dicari adalah nilai demi dirinya sendiri, bukan nilai untuk orang lain atau yang lain. Sesuatu yang bernilai pada dirinya sendiri ini disebut Aristoteles sebagai eudaimonia, atau “Kebahagiaan”.

Kebahagiaan inilah yang menjadi tujuan akhir manusia. Bagi Aristoteles inilah puncak dari pencarian dan tujuan terakhir manusia. Ketika manusia sudah menemukan tujuan akhirnya yaitu kebahagiaan, diandaikan manusaia tidak akan mencari sesuatu yang lain lagi. Kebahagiaan itulah yang memiliki nilai baik pada dirinya sendiri. Kebahagiaan bernilai bukan demi suatu nilai lebih lainya melainkan demi dirinya sendiri.

Kembali ke pertanyaan dan jawaban seputar filsafat manusia KLIK
Hairus Saleh
Hairus Saleh Akademisi jadi blogger. Blogger menjadi tempat untuk tuangkan berbagai gagasan dan pemikiran.

Post a Comment for "Tujuan Hidup Manusia Menurut Aristoteles"

close