Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kriteria Tulisan Buletin Tanpa Nama

Wacana
Wacana merupakan suatu bentuk pemikiran yang sistematis. Kriteria dalam penulisan wacana di bulletin Tanpa Nama adalah bersifat isu-isu popular, ada nuansa kritis dan maksimal 600 kata.
Opini
Opini merupakan suatu pendangan terhadap sesuatu. Kriteria penulisan opini di bulletin Tanpa Nama yaitu bebas tentang berbagai permasalah, agama, pemerintahan, politik, budaya, ilmu pengetahuan ataupun kejanggalan-kejanggalan yang dilihatnya sehingga hal tersebut membutuhkan kritik. Maksimal 400 kata.
Histori
Histori merupakan suatu ungkapan sejarah terhadap segala sesuatu yang perlu di usut karena terdapat suatu hal yang menarik di dalamnya, agak bernuansa kritik. Tetapi ruang lingkupnya hanya pada pemikiran, ideologi dan kultur. Maksimal 300 kata.
Puisi
Kriteria puisi yang akan dimuat di bulletin Tanpa Nama tidak bertema cinta kepada lawan jenis. Tetapi lebih cendrung pada tema kekritisan terhadap ideology, pemerintah, akademik universitas, kultur, moral dll.
Gado-gado
Gado-gado ini merupakan tempat bebaas di isi apa saja selam hal tersebut ada nuansa pemikiran dan kritik terhadap sesuatu, super cerpen (cerpen maksimal 250 kata).
Statusku
Merupakan ekspresi keadaan dengan kata-kata singkat dan padat tanpa ada nuasa percintaan. Boleh kata mutiara, motivasi, kritik halus, info yang perlu orang lain tahu, seru-seruan dan ucapan selamat.

Terakhir silahkan tunjukkan kemmpuan pada dunia dengan mengirim karya-karya anda ke email tanpanamayes@yahoo.co.id. buletin ini teebit setiap selasa.
leih lengkapnya lihat di www.tanpanamayes.co.cc 
Hairus Saleh
Hairus Saleh Akademisi jadi blogger. Blogger menjadi tempat untuk tuangkan berbagai gagasan dan pemikiran.
close